Pasien diagnosa mengalami masalah glukoma dengan Tekanan Intra Okuler (TIO) selalu diatas 20. Padahal batas normalnya harus selalu dibawah 20. Pasien sudah berobat ke dokter spesialis mata dengan diberikan obat tetes tertentu namun tekanan intra Okuler belum juga turun.
Kondisi Tekanan Intra Okuler (TIO) mata pasien sebelum latihan:
– Right Eye: 22
– Left Eye: 19
Kemudian oleh peserta diajarkan strategi olah napas untuk melakukan perbaikan mata. Jika untuk sekedar menurunkan tekanan intra Okuler relatif mudah. Agak berbeda dengan jenis plus, minus, dan silindris yang memang perlu untuk melakukan penanganan khusus.
Setelah kurang lebih 10 harian berlatih rutin, pertama kalinya tekanan intra Okuler mata pasien turun dan berada pada nilai normal. Jika ini terus bertahan maka obat tetes mata dari dokter akan dihentikan.
Kondisi Tekanan Intra Okuler (TIO) mata pasien setelah latihan:
– Right Eye: 17
– Left Eye: 15
Pasien akan terus dipantau untuk mendapatkan normalisasi tekanan intra okuler pada matanya.

